A N I M A S I
Animasi dapat menjadi media alternatif yang menarik dan mudah dipahami oleh semua kalangan untuk memperkaya pengalaman visual dan informasi yang diinginkan.
Oleh karena itu, dalam kehidupan sehari-hari animasi dapat memainkan peran yang cukup penting sebagai media pembelajaran, hiburan, hingga informasi.
0 Peserta